Our Blog

Sejak 2019 Appsensi telah dipercaya dalam membantu HRD untuk mengelola SDM dan Karyawan.

Category: E-Kinerja

Kenal Lebih Dekat Dengan Jabatan Fungsional PNS

Kenal Lebih Dekat Dengan Jabatan Fungsional PNS

Maret 22, 2023

Sebagai salah satu bidang profesi yang bekerja untuk Negara, Pegawai Negeri Sipil (PNS) punya dua tanggung jawab yang berbeda. Dua tanggung jawab ini dikenal dengan istilah Jabatan Struktural dan Jabatan Fungsional. Artikel ini akan berfokus untuk membahas apa yang dimaksud dengan jabatan fungsional, baik dari segi definisi, fungsi, jenis-jenis jabatan fungsional, hingga perbedaannya dengan jabatan […]

READ MORE
PNS Wajib Tahu! Jenis dan Syarat Mutasi PNS

PNS Wajib Tahu! Jenis dan Syarat Mutasi PNS

Maret 21, 2023

Mutasi bagi Pegawai Negeri Sipil terkadang menjadi suatu hal yang tidak bisa dihindari. Ada kalanya Anda akan dimutasi atau dipindahkan dari tempat satu ke tempat lain untuk kepentingan tertentu. Namun, mutasi ini tidak bisa asal dilakukan. Terdapat syarat dan ketentuan yang harus dipenuhi untuk bisa melakukan mutasi Pegawai Negeri Sipil. Bagi Anda yang berprofesi sebagai […]

READ MORE
Kenali Cara Menyusun SKP Online untuk Memudahkan Kinerja ASN

Kenali Cara Menyusun SKP Online untuk Memudahkan Kinerja ASN

Maret 16, 2023

Karyawan yang bekerja pada suatu instansi maupun perusahaan tentunya ingin berusaha untuk melakukan pekerjaan dan memberikan hasil yang terbaik. Hal ini dilakukan agar dapat memenuhi capaian kinerja karyawan yang selalu diperhatikan setiap saat. Tidak hanya karyawan saja, tetapi Aparatur Sipil Negara atau ASN juga harus mencapai sasaran kinerja sehingga dapat memenuhi penilaian. Baik Pegawai Negeri […]

READ MORE
Cara Cek NIP Online yang Mudah untuk Pegawai Negeri Sipil

Cara Cek NIP Online yang Mudah untuk Pegawai Negeri Sipil

Maret 15, 2023

Di era modern saat ini, hampir semua sektor yang ada sudah mulai beralih ke dalam bentuk digital. Hal ini berlaku juga bagi sektor birokrasi dan pemerintahan, yang mana Pegawai Negeri Sipil (PNS) saat ini dapat melihat profil PNS secara daring. Key Takeaways Salah satunya digitalisasi dalam pemerintahan dilihat dari adanya fitur cek profil PNS secara […]

READ MORE
Kenali Kelas Jabatan Guru dan Syarat Kenaikan Pangkatnya!

Kenali Kelas Jabatan Guru dan Syarat Kenaikan Pangkatnya!

Maret 13, 2023

Guru merupakan salah satu pekerjaan yang mulia dan dielu-elukan karena tugasnya sebagai seorang pendidik. Hal ini membuat kesejahteraan dan jenjang jabatan guru diperhatikan. Oleh karena itu kesejahteraan guru PNS juga ditunjang dengan jabatan fungsional guru dan kenaikan pangkat. Hal ini karena seorang guru memiliki jasa yang besar dalam mencerdaskan kehidupan berbangsa. Tugas guru sendiri berkaitan […]

READ MORE
Tunjangan Analis Kepegawaian

Tunjangan Analis Kepegawaian : Definisi Dan Tanggung Jawabnya

Februari 13, 2023

Pegawai Negeri Sipil dan Aparatur Sipil Negara tidak hanya bisa mendapatkan tunjangan dari kinerjanya saja, melainkan juga bisa mendapatkan tunjangan tambahan dari tunjangan analis kepegawaian. Seperti apa tunjangan analis kepegawaian dan bagaimana besaran tunjangannya? Mari kita bahas dalam artikel berikut ini.  Key Takeaways Apa itu Tunjangan Kepegawaian Sebelum membahas lebih jauh mengenai tunjangan analis kepegawaian, […]

READ MORE
promosi jabatan asn adalah

Berikut Penjelasan Mengenai Promosi Jabatan Untuk ASN

Oktober 20, 2022

Menurut Badan Kepegawaian Negara (BKN), mulai 1 Juli 2022, usulan kenaikan pangkat PNS periode 1 Oktober 2022 akan dibuka. Penerimaan usulan ini akan berakhir pada 31 Agustus 2022 dan tertuang dalam Surat Deputi Mutasi Kepegawaian Nomor 20994/B-MP.01.01/SD/D/2021. Mari kita bahas secara detail mengenai promosi jabatan untuk ASN/PNS dalam artikel berikut ini. Key Take Points Promosi […]

READ MORE
jenis tunjangan

Berikut Jenis-Jenis Tunjangan PNS Update (2022)

September 24, 2022

Pegawai Negeri Sipil dan Aparatur Sipil Negara saat ini berhak mendapatkan beberapa tunjangan selain gaji pokok dengan pembagian berdasarkan golongan dan jabatannya. Seperti tunjangan yang akan diterima oleh PNS dan ASN tersebut? Mari kita bahas dalam artikel berikut ini. Key Take Points Pemberian Tunjangan Kepada PNS/ASN Pemerintah pada tahun 2022 bersama badan kepegawaian kegara BKN […]

READ MORE
tukin

Apa itu Tukin? Definisi dan Penerapannya

September 23, 2022

Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau Aparatur Sipil Negara (ASN) berhak mendapatkan berbagai tunjangan diluar gaji pokok. Berbagai tunjangan tersebut akan menentukan besaran uang yang diterima atau take home pay. Tunjangan ini biasa disebut dengan Tukin. Tukin atau tunjangan kinerja akan berbeda sesuai dari golonngan ASN/PNS maupun kelas jabatan nya. Pada tahun 2022 terkait berita dan […]

READ MORE
Tunjangan Kinerja

Ini Yang Perlu Diketahui Terkait Tunjangan Kinerja Untuk ASN/PNS

September 22, 2022

Tunjangan Kinerja seperti yang diketahui adalah tunjangan yang diberikan kepada PNS/ASN dengan ketentuan besaran tergantung pada jabatan, kelas dan hasil evaluasi kinerjanya. Namun, ternyata ada beberapa fakta unik yang perlu Anda ketahui mengenai tunjangan kinerja. Baca pada artikel berikut mengenai news atau berita terpopuler terkini terkait Tunjangan Kinerja. Mari kita simak dalam artikel berikut ini. […]

READ MORE